Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember 16, 2018

Tips and Trik Menulis Novel

           Segala sesuatu akan ringan kita kerjakan bila hal tersebut yang paling kita sukai, bekerja memang tak ada yang mudah. Namun pekerjaan yang paling enak adalah hobby yang dibayar. Era digital saat ini, membuka peluang bagi para Penulis. Karena kebanyakan mereka beralaih pada blog. Sekilas akan saya share Tips and Trik Menulis Novel : 1.   Tentukan Tema      Bagi Pemula mungkin akan menemui kesulitan dalam menulis, bila kita tidak mengatahui strateginya. Tema merupakan pokok permasalahan tentang tulisan yang akan kita garap, khusus untuk pemula, agar ide-ide tulisan mudah mengalir, pilihlah tema berdasarkan pengalaman teman-teman lebih dulu. Itu akan sangat membantu, dengan begitu tulisan akan terlihat nampak natural dan dramatisasi . 2.    Membuat Outline       Ibarat bangunan rumah, outline merupakan kerangka bangunan rumah yang akan dibuat. Setelah kita menentukan tema dalam tulisan kita. Buatlah garis besar per-part, misalnya pada bagian satu mengisahkan te